Jumat, 01 November 2013

Analisis Foto Jurnalistik 2


Polda Metro Larang Odong-odong Beroperasi di Jalan Raya



Siswa Taman Kanak-kanak Islam Az-Zahra, Larangan, Kota Tangerang, Banten menaiki mobil odong-odong seusai mengikuti peragaan busana di sekolahnya, Kamis (18/4/2013). Kegiatan peragaan busana daerah tersebut untuk menyambut hari Kartini yang diperingati setiap tanggal 21 April. | KOMPAS/PRIYOMBODO
Analisis Foto
      Subjek Berita Tempat, yaitu mobil odong-odong yang dinaiki murid TK, berhubungan dengan larangan odong-odong beroperasi di jalan raya oleh Polda Metro Kota Tangerang.
      Relevan dengan tema berita
      Foto ini cukup efektif karena  berisi informasi  mengandung unsur human interest.
      Ditampilkan bagaimana anak-anak senang menaiki odong-odong , sedangkan polda metro melarang operasi odong-odong jika memasuki kawasan jalan raya bahkan pemukiman penduduk.
      Walaupun dalam beritanya polda metro akan terus menertibkan odong-odong yang menyalahi aturan beroperasi tersebut, tetapi dalam foto ditampilkan bahwa masih ada odong-odong yang beroperasi di kawasan pemukiman.
      Sudut pengambilan gambar full shot bagian samping subjek foto, tetapi tidak memperlihatkan suasana sekitar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar